1. Judul Lagu Terpanjang
Tahukah Anda kalau ada satu lagu yang tercatat punya judul paling panjang dalam sejarah penciptaan lagu. Lagu itu berjudul I’m a Cranky Old Yank in a Clanky Old Tank on the Streets of Yokohama with my Honolulu Mama Doin’ Those Beat-o, Beat-o Flat-On-My-Seat-o, Hirohito Blues.
Hoagy Carmichael yang menulis lagu ini di tahun 1943 akhirnya membongkar rahasia kalau lagu itu awalnya hanya berjudul I’m a Cranky Old Yank namun karena ingin membuat lelucon maka judul lagu itupun ditambah lagi dengan beberapa kata.
2. Musisi Peraih Grammy Awards Terbanyak
Michael Jackson tercatat sebagai musisi yang berhasil meraih piala Grammy terbanyak dalam sejarah. Hingga akhir hayatnya, ia berhasil mengumpulkan delapan piala bergengsi ini.
3. Komposisi Piano Terpanjang dalam Sejarah
Komposisi piano terpanjang dalam sejarah adalah komposisi karya Erik Satie yang berjudul Vexations. Ada 180 not dalam komposisi ini dan sesuai dengan urutan yang dibuat sang pencipta, lagu ini harus diulang sampai 840 kali.
Vexations pertama kali dipentaskan pada bulan September 1963 di Pocket Theater, New York City dan memerlukan sepuluh pianis untuk menuntaskan lagu ini secara berantai.
4. Video Pertama yang Tayang di MTV
Video pertama yang ditayangkan di MTV adalah lagu ‘Video Killed the Radio Star’ milik Buggles yang diputar pada tanggal 1 Agustus 1981. Sekitar 16 tahun kemudian, pada tanggal 27 Februari 2000, MTV menayangkan lagi lagu Video Killed the Radio Star sebagai video kesatu juta yang mereka tayangkan.
Video ini juga jadi video nomor tiga yang paling sering diputar di MTV. Urutan pertama diduduki oleh Peter Gabriel lewat lagu Sledgehammer.
5. Hari Bersejarah bagi Lagu Kebangsaan Inggris
Tanggal 9 Februari 1909 tercatat sebagai hari bersejarah bagi lagu kebangsaan Inggris. Pada hari itu lagu ‘God Save The King’ dimainkan 17 kali berturut-turut oleh band militer Jerman di stasiun kereta api Rathenau, Brandenburg.
Alasannya, pada saat itu, Raja Edward VII yang seharusnya muncul dari dalam gerbong kereta sambil diiringi lagu ini ternyata mengalami kesulitan mengenakan seragam Field-Marshall Jerman dan band militer Jerman terpaksa harus mengulang lagu ini sampai Raja Edward VII muncul.
6. Video Klip Pertama dari Musisi Kulit Hitam
Video klip lagu Billie Jean milik Michael Jackson tercatat sebagai video klip pertama dari musisi berkulit hitam yang ditayangkan MTV.
7. Rockstar Pertama yang Ditangkap di Atas Panggung
Jim Morrison, vokalis band The Door tercatat sebagai rockstar pertama yang ditangkap polisi saat sedang berada di atas panggung.
Sumber : http://www.faktaterselubung.com/fakta-fakta-unik-dari-dunia-musik
Jangan Lupa Share 7 Fakta Unik dari Dunia Musik ke Temenmu :)
Baca Juga :
MUSIK
- Guns N' Roses Konser di Jakarta 15 Desember
- 20 Lagu Paling Sering Disebut di Karya Sastra
- Parodi Jowo Style Tenar di YouTube
- Setelah Justin Bieber, Giliran Lady Gaga Muntah Saat Konser
- Lady Gaga Tembus Rekor Twitter
- Justin Bieber Muntah di Atas Panggung
- Kisah Hidup Katy Perry Jadikan Dirinya "Woman of The Year"
- Megabox, Tempat Unduh Musik Gratis yang Legal
- Fakta Unik dan Mewah Distrik Gangnam di Korea
- Lady Gaga Mengaku Konsumsi Ganja
- 15 Drummer Terkaya di Dunia
- Katy Perry Tolak US$20 Juta untuk Jadi Juri American Idol
- Sejarah Idol Group "AKB48"
- Suara Jessie J Bangunkan Gadis Kecil dari Koma
- Jasad, Band Death Metal dari Bandung
- Lady Gaga Bikin Lagu tentang Jakarta
- Pencarian Generasi Kedua, Personel Lama JKT48 Kaget
- Noah, Nama Baru Pengganti Peterpan
- Punya 1,4 Juta Fans Cowok, AKB48 Dilarang Pacaran
- 5 Akesoris Khas K-Pop
- 10 Band yang Sukses dengan Vokalis Wanita
- 9 Wanita Pilihan Ahmad Dhani
- 10 Musisi Dunia yang Berdarah Indonesia
- Kuda Besi YKHC
- 7 Fakta Unik dari Berbagai Lagu Kebangsaan
FAKTA
- 4 Fakta Ilmiah Tentang Tidur
- 7 Fakta Tentang Bintang yang Mungkin Belum Anda Ketahui
- 20 Fakta Menarik Tentang Barack Obama
- 5 Fakta Penting Tentang Tidur
- Fakta Unik Tentang Kartu Remi
- Fakta Tentang Angka Pertemuan El Clasico
- 10 Fakta Mengejutkan Tentang Perselingkuhan
- 7 Fakta Menarik Tentang Kolesterol dalam Tubuh
- 5 Fakta Mengejutkan Tentang Perut Six Pack
- 50 Fakta Tentang David Beckham
- 33 Fakta Menarik Tentang Harimau
- Fakta Unik dan Mewah Distrik Gangnam di Korea
- Inilah Fakta dan Dongeng Soal Legenda Atlantis
- 10 Fakta Menarik Tentang Buaya
- 5 Fakta Menarik Tentang Bir
- 5 Fakta Unik Tentang Email
- 10 Fakta Unik dan Lucu Tentang Bajaj
- 5 Fakta Unik Tentang Ganja
- 8 Fakta Unik Tentang Cokelat
- 6 Fakta Penting Tentang Makanan Organik
- 8 Fakta Menarik Tentang Neil Armstrong
- 7 Mitos dan Fakta Seputar Kolesterol
- 20 Fakta Unik Tentang Kentut
- 13 Fakta Lain Tentang Mimpi
- Mitos dan Fakta Seputar Merokok
SERBA 7
- 7 Manfaat Mengejutkan dari Buah Apel
- 7 Fakta Tentang Bintang yang Mungkin Belum Anda Ketahui
- 7 Alasan Wanita Memaafkan Perselingkuhan
- 7 Cara Sederhana untuk Tunjukkan Rasa Cinta
- 7 Alasan Mengapa Anda Harus Mengkonsumsi Vitamin C
- 7 Tips Tetap Cantik Meski Tomboy
- 7 Suara Paling Dibenci di Sekitar Kita
- 7 Tanda Anda Siap Pacaran Lagi
- 7 Manfaat Buah Blackberry untuk Kesehatan
- 7 Alasan Mengapa Badan Terasa Lelah Ketika Bangun Pagi
- 7 Online Shop Internasional yang Terkenal
- 7 Hal yang Harus Anda Lakukan Jika Kehabisan Uang Saat Traveling
- 7 Tempat di Indonesia yang Mirip Luar Negeri
- 7 Hal Tak Terduga Pemicu Serangan Jantung
- 7 Fakta Menarik Tentang Kolesterol dalam Tubuh
- 7 Cara Menghindari Perang Mulut dengan Pasangan
- 7 Cara Memaksimalkan Liburan di Yogyakarta
- 7 Manfaat Minyak Ikan
- 7 Alasan Pria Mau Menikah Tanpa Cinta
- 7 Sengketa Wilayah Paling Kontroversial
- 7 Orang Penting yang Dipecat Akibat Riwayat Hidup Palsu
- 7 Tanda Pria yang Setia
- 7 Pekerjaan Unik yang Bergaji Besar
- 7 Hal yang Dapat Menghilangkan Perasaan Cinta
- 7 Pantangan Sebelum Tidur
0 comments:
Posting Komentar
Mohon laporkan apabila ada gambar rusak, link mati atau salah penulisan sumber di kolom komentar dibawah ini.