Banyak traveler yang cukup takut untuk naik pesawat mengingat kecelakaan yang mungkin terjadi. Pilot yang harusnya menjaga keamanan dan kestabilan pesawat malah ternyata suka tidur saat sedang menerbangkan pesawat.
Berdasarkan survei dari European Cockpit Association (ECA), 4 dari 10 pilot mengaku suka tidur saat sedang bertugas di udara. Sedangkan 3 di antaranya mengaku sempat bangun untuk mengecek apakah co-pilotnya juga ikut tidur, demikian dilansir dari Telegraph, Senin (19/11/2012).Survei...