DEATH VOMIT debentuk pada tahun 1995 di Yogyakarta oleh Dede (vokal), Wilman (gitar), Ary (bas) dan Roy (drum). Dengan mengusung musik death metal, mereka langsung membawakan lagu - lagu sendiri. Mereka merilis rehearsal demo dan mendapat respon positif dari pecita musik cadas Indonesia. Respon ini berlanjut dengan sering tampilanya DEATH VOMIT di luar kota Yogyakarta seperti Jakarta, Bandung, Purwokerto, Solo, Malang, Surabaya dan Denpasar walaupun sempat mengalami pergantian formasi. Seiring dengan hal tersebut, materi DEATH VOMIT selanjutnya pun menjadi lebih bertempo cepat dan brutal. Awal 1997, DEATH VOMIT ikut serta dalam album kompilasi musik Underground Indonesia METAL KLINIK I produksi Musica Records. Sejak saat itulah pementasan banyak dilakukan dan tetap menciptakan lagu sendiri.
Pada awal mei 2006, DEATH VOMIT merilis album baru "The Prophecy" dibawah label ROTTREVORE RECORDS yang beredar pada Agustus 2006. Terkini DEATH VOMIT merilis DVD "Flame Of Hate" yang berisi konser tunggal mereka yang menggelontorkan 14 lagu.
Eternally Deprecated (1999, Demented Mind Records)
Eternally Deprecated (2001, Extreme Souls Records)
The Propecy (2006, Rottrevore Records )
DVD "Flame Of Hate" (2009, Rotrevore Records)
LINE UP
Sofyan Hadi (Vocal, Gitar)
Roy Agus (drum)
Oki Hariwibowo (bas)
Sumber : wikipedia, gatradewa.blogspot.com
Jangan Lupa Share DEATH VOMIT, Band Brutal Death Metal dari Jogja ke Temenmu :)
Baca Juga :
MUSIK
- Guns N' Roses Konser di Jakarta 15 Desember
- 20 Lagu Paling Sering Disebut di Karya Sastra
- Parodi Jowo Style Tenar di YouTube
- Setelah Justin Bieber, Giliran Lady Gaga Muntah Saat Konser
- Lady Gaga Tembus Rekor Twitter
- Justin Bieber Muntah di Atas Panggung
- Kisah Hidup Katy Perry Jadikan Dirinya "Woman of The Year"
- Megabox, Tempat Unduh Musik Gratis yang Legal
- Fakta Unik dan Mewah Distrik Gangnam di Korea
- Lady Gaga Mengaku Konsumsi Ganja
- 15 Drummer Terkaya di Dunia
- Katy Perry Tolak US$20 Juta untuk Jadi Juri American Idol
- Sejarah Idol Group "AKB48"
- Suara Jessie J Bangunkan Gadis Kecil dari Koma
- Jasad, Band Death Metal dari Bandung
- Lady Gaga Bikin Lagu tentang Jakarta
- Pencarian Generasi Kedua, Personel Lama JKT48 Kaget
- Noah, Nama Baru Pengganti Peterpan
- Punya 1,4 Juta Fans Cowok, AKB48 Dilarang Pacaran
- 5 Akesoris Khas K-Pop
- 10 Band yang Sukses dengan Vokalis Wanita
- 9 Wanita Pilihan Ahmad Dhani
- 10 Musisi Dunia yang Berdarah Indonesia
- Kuda Besi YKHC
- 7 Fakta Unik dari Berbagai Lagu Kebangsaan
0 comments:
Posting Komentar
Mohon laporkan apabila ada gambar rusak, link mati atau salah penulisan sumber di kolom komentar dibawah ini.