Rabu, 06 Juni 2012

Inidia Tempat Paling Sunyi di Dunia

Sebuah laboratorium di South Minneapolis, Amerika Serikat berhasil membuat ruangan yang mampu menghisap 99,99% suara yang ada. Orfield Laboratorium juga mendaftarkan ruangan tersebut ke Guinness World Record dan berhasil memecahkan rekor untuk tempat paling sunyi di dunia.


Ruangannya mirip seperti ruangan rekaman, hanya saja di ruangan ini, tidak akan ada suara yang terdengar. Rekor terlama orang yang mampu bertahan di ruangan ini adalah 45 menit. Ruangan ini diberi nama “Anechoic Chamber’, terbuat dan dilapisi dengan dinding baja, beton dan fiberglass.


“Ketika sudah tidak lagi terdengar suara, telinga akan beradaptasi. Dan makin banyak hal terdengar. Mulai dari detak jantung, paru-paru atau lambung. Di ruangan ini, Anda menjadi suara dan bisa berhalusinasi,” kata pendiri sekaligus presiden Orfield Lab, Steven Orfield.


Anechoic Chamber ruangan paling sunyi di dunia Tempat Paling Sunyi Di Dunia


Di sisi lain, ruangan ini biasa digunakan untuk menentukan kualitas suara dan menjadi tempat latihan para calon astronot NASA. “Ruang ini dapat melatih calon astronot untuk fokus dan tidak berhalusinasi,” kata Orfield.
Sumber : Komunikan


Jangan Lupa Share Inidia Tempat Paling Sunyi di Dunia ke Temenmu :)
Share/Bookmark

Baca Juga :

1 comments:

kenapa terlama baru 45 menit ya gan ?

Posting Komentar

Mohon laporkan apabila ada gambar rusak, link mati atau salah penulisan sumber di kolom komentar dibawah ini.

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More